Universitas Riau (FKp Unri) mengadakan Kejuaraan Pencak Silat Mahasiswa tingkat ASEAN

Fakultas Keperawatan Universitas Riau (FKp Unri) mengadakan Kejuaraan Pencak Silat Mahasiswa tingkat ASEAN. Kejuaraan ini mengangkat tema : PENCAK SILAT BUDAYA DARI INDONESIA UNTUK DUNIA” dan akan memperebutkan Piala Rektor Unri.

WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Hari/Tanggal :Jum`at-Minggu/ 7 – 9 September 2018
Waktu : 08.00 WIB – Selesai
Tempat : Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Universitas Riau

Pembukaan
Hari/Tanggal :Kamis/ 6 September 2018
Waktu : 08.00 WIB – 12.00 WIB
Tempat : Halaman Rektorat Universitas Riau

Technical Meeting
Hari/Tanggal :Kamis/ 6 September 2018
Waktu : 13.00 WIB – Selesai
Tempat : Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Universitas Riau

PersyaratanUmum :
1) Pengunduhan Proposal dapat dilakukan pada link dibawahini : http://keperawatan.unri.ac.id/pencak-silat
2) Pendaftaran dilakukan secara ONLINE melalui link : http://bit.ly/reg_silat_unri
3) Satu Account Email Pendaftaran untuk satu kontingen
4) Setiap universitas/perguruan tinggi/ yayasan Mengisi formulir yang telah disediakan oleh panitia.
5) Satu Universitas mengirim satu peserta untuk setiap kelas
6) Boleh menggunakan baju Perguruan Silat
7) Kouta Pendaftaran : 100 Peserta
8) Membayar uang pendaftaran: 200.000 IDR/ Peserta

PersyaratanKhususPeserta :
Mahasiswa yang masih terdaftar di PerguruanTinggi
Mengupload berkas =
– KTM/ Student Card = (Scan/Foto)
– KHS (Scan/Foto)
– Bukti pembayaran SPP
– Surat Keterangan Sehatdari Dokter/ Health Certificate = (Scan/Foto)
– Photo 3×4 (2 lembar) = (Dibawa Saat TM)

Untuk Info lebih lanjut silahkan bergabung dengan   Group WhatsApp Panitia  https://chat.whatsapp.com/invite/EcgvDvUNp0cEWkuOkKbV2C

Email: lomba.pencaksilat@gmail.com

Universitas Riau (FKp Unri) mengadakan Kejuaraan Pencak Silat Mahasiswa tingkat ASEAN Universitas Riau (FKp Unri) mengadakan Kejuaraan Pencak Silat Mahasiswa tingkat ASEAN Reviewed by unripedia on Agustus 06, 2018 Rating: 5

Tidak ada komentar